Surabaya, Fikom unitomo News – Federasi Sepak Bola Indonesia (PSSI) secara resmi mengumumkan bahwa Shin Tae-yong telah dihentikan dari jabatannya sebagai pelatih kepala Tim Nasional Indonesia. Dalam konferensi pers yang diadakan di Jakarta pagi ini,
Ketua Umum PSSI mengumumkan keputusan ini. menurut pernyataan resmi PSSi , keputusan tersebut dibuat setelah evaluasi menyeluruh terhadap kinerja Timnas indonesia di bawah asuhan Shin Tae-Yong
Meskipun ia telah mencapai sejumpah pencapaian penting, seperti kemenangan di final Piala AFF 2021 dan peningkatan kinerja tim asia tenggara, hasil terbaru dianggap tidak mencapai tujuan awal, Banyak orang terkejut dengan berita ini karena peran besar Shin Tae-Yong dalam membangun sepak bola indonesia, terutama dengan memberi pemain kesempatan untuk berkembang
Menaggapi keputusan tersebut, Shin Tae-Yong menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukungnya selama berada di indonesia. “Saya sangat berterima kasih atas pengalama ini. indonesia memiliki banyak talenta muda berbakat, dan saya berharap mereka terus berkembang.